Rabu, 01 April 2009

Jagoan Internet...


Jagoan Internet! itulah namaku ! itulah Anda para praktisi-praktisi IT ataupun non IT yang menggunakan internet sehari-hari dalam pekerjaan dan studinya!

Kenapa namanya Jagoan? Dan kenapa harus jadi Jagoan? Jelas! Setiap orang yang awam, setiap orang yang baru belajar, pasti berharap menjadi seseorang Master dan hebat! Itulah saya dan anda yang sama-sama terus belajar lewat blog ini yang kelak, benar-benar akan menjadi seorang Jagoan Internet!

Saya sendiri bukanlah Jagoan, seseorang yang sangat hebat dan jago menggunakan internet.. TIDAK!
Saya sendiri hanyalah anak IT biasa, pengguna dan pecinta internet yang sangat menyukai semua inovasi, peluang-peluang dan penggunaan teknologi yang sangat bermanfaat buat banyak orang. Kalau memang bisa dimanfaatkan untuk memperkaya dan mencerdaskan bangsa, why not?

Lewat blog ini, saya bertekad memajukan teknologi Internet dan Komputer di Indonesia, mencerdaskan anak-anak bangsa Indonesia supaya pintar dan "melek teknologi", serta mengharumkan nama bangsa Indonesia di dunia Internasional khususnya lewat dunia IT.

So, jadilah Jagoan-jagoan Internet juga! Bergabunglah dan mulai memanfaatkan teknologi Internet guna memajukan bangsa dan negara Indonesia, dan tentunya memperkaya anda sendiri akan ilmu dan juga tentunya uang! :D

1 komentar:

  1. Materi Internet Marketing, Blogpreneurship dan Memanfaatkan serta Mengoptimalkan Blog

    1. Brainstorming tentang apa sebenarnya dan sesungguhnya pengertian mendapatkan UANG di dunia maya atau dunia internet.
    1.1. Cara membaca dan memahami serta menanyakan sebuah program yang dijual atau ditawarkan didunia internet.
    1.2. Perlu tahapan apa saja untuk menuju kesebuah kesuksesan dari sebuah program yang ditawarkan.
    1.3. Bagaimana melihat kemampuan kita untuk mencocokan dengan program yang ditawarkan.
    Jadi tidak hanya tergiur dan menelaah dari sudut sempit bahasa SALES LETTER yang banyak beredar, sehingga nantinya tidak akan pernah kecewa.

    Untuk lebih lengkapnya silahkan klik di : http://piranhamas.wordpress.com/2009/10/28/memberikan-seminar-training-pelatihan-workshop-internet-marketing-dan-blogpreneurship-blogshop-serta-ukm-goes-online/

    BalasHapus

detikInet

Liputan6 : RSS2 Feed